Jumat, 20 April 2012
Contoh Prosa Modern (Cerpen)
Kesimpulan dari cerita ini : Semua manusia butuh cinta, cinta bisa datang dan pergi kemana saja, tidak mengenal tua dan muda, orang yang sudah lama kita kenal maupun baru kita kenal pun kita dapat mencintainya.
Kebaikkan dari cerita ini : Menghargai cinta, dan menjadikan seseorang yang kita cintai special dan berharga dalam hidup kita.
Keburukkan dari cerita ini : Menjadikan cinta itu sebagai segala-galanya dan kekurangan perjalanan hidup kita saat kita tidak mendapatkan cinta itu.
Saran : Jika kita mencintai seseorang, kita harus berani mengungkapkannya, jangan pernah menyerah, jangan pernah takut untuk ditolak, dan saat kita sudah mendapatkan cinta itu, pertanggungjawabkanlah terhadap hall yang kita inginkan, dan menghormati pasangan kita, menghargainya, terima kekurangan dia, dan yang terakhir “SETIA”.
Cinta itu Indah jika kedua insan saling mecintai dengan ketulusan hati
Cinta itu Indah jika ada seorang wanita yang bisa menjadi support bagi seorang prianya
Cinta itu Indah jika ada seorang pria yang bisa menjadi pemimpin yang baik bagi wanitanya
Cinta itu Indah jika kita bisa saling MELENGKAPI
http://www.lokerseni.web.id/2012/03/cerpen-cinta-cinta-itu-indah.html
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar